Html sepertinya masi ada yang belum tau struktur dokumen nya, apa itu html ? tapi adakala nya agan mengenal apa saja sih arti dari setiap struktur kode html yok kita beri satu contoh :
<!DOCTYPE html>Dan kita sekarang memahami istilah struktur Dokumen HTML nya sebagai berikut :
<html>
<head>
<title>Percobaan pertama</title>
</head>
<body>
<!--Sebuah dokumen kita-->
<h1>Belajar HTML</h1>
<p>Membuat halaman web dengan HTML &: Notepad.<p>
<p><a href="http://www.google.com">Google</a></p>
<img src="http://www.wavker.xyz/google.jpg">
</body>
</html>
- Doctype
Adalah deklarasi untuk memberitahu web browser mengenai vesi HTML yang akan kita gunakan pada sebuah halaman web, Nah penulisan nya biasanya pada diawal dokumen HTML nya, Dengan memerintahkan atau memberi tahu bahwa Doctype dokumen HTML5.
<!DOCTYPEhtml>
Html memiliki beberapa versi, nah contoh dari Doctypr pada HTML 4.01 model nya sebagai berikut :
<DOCTYPE HTML PUBLIC "-//W3C//DTD 4.01 Transitonal//EN"- Root
"http://www.3.org/TR/html4/loose.dtd">
Root adalah elemen dasar, yaitu kode yang dimulai dari <html> hingga </html>. Doctype tidak termasuk root. Semua elemen lain harus berada di dalam root.
- Elemen
Elemen adalah bagian dari dokumen HTML, contohnya kode yang dimulai dari <body> hingga </body> disebut elemen body. Kode yang dimulai dari <title> hingga </title> disebut elemen "p" atau paragraf,
- Tag
Tag bisa kita sebut dengan kode untuk menandai awalan dan akhir sebuah elemen kita, Tag menggunakan tanda kurung "<...>", Pada contoh yang disebut tag antara lain "<html>-</html>" - <head>-</head> dan lain lain.
- Nama Tag
Nama tag ialah karakter yang ada di dalam tag, contoh nya html, head, body, dan lain lain
- Tag pembuka
ialah sebuah awal dari elemen contoh : <html>, <head> , <body> dan lain lain
- Tag penutup
adalah tanda akhir pada sebuah elemen kita contoh : </html>, </head> dan lain lain
- Tag tunggal
adalah tag khusus yang artian nya kita tidak memakai tag penutup contoh <img>
- Atribut
adalah informasi atau aturan tambahan yang disisipkan, misalnya tag <a> lalu disisipi atribut href="http://www.google.com". (lihat kode pertama kita buat) kita sebut dengan nilai atribut.
- Teks
adalah isi yang ada dalam contoh kode html pertama kita tadi, baik berupa huruf atau angka.
-Karakter khusus
adalah kombinasi karakter tertentu, yang digunakan untuk menampilkan suatu simbol dihalaman web, daftar karakter khusus dan simbol bisa dihasilkan dan dilihat di www.degraeve.com/refrence/specialcharacters.php.
Note : Sedikit beberapa hal yang mesti dipahami mengenai kode html dari tampilan di web browser antara lain :
- Dokumen HTML tersusun atas dua elemen utama yaitu elemen "head" dan body"
- Selain elemen title, elemen lain yang berada di elemen utama kita "head" tidak akan ditampilkan di browser, yang hanya sebagai informasi
- Teks diantara <title> penutup </title> akan muncul sebagai judul halaman web
- Apa yang kita tuliskan di elemen utama kita "body" akan ditampilkan di browser, kecuali komentar, tipe ini lah yang nanti nya yang akan dibca oleh pengunjung.
2 komentar